Posts

Showing posts from November, 2025

Tentang Rencana Pemblokiran Cloudflare

Image
Cloudflare yang terancam mau diblokir pemerintah itu seringkali dikenal sebagai penyedia layanan DNS dan CDN. Ya memang layanan mereka yang paling dikenal luas adalah itu, namun sebenarnya platform mereka jauh lebih besar. Cloudflare lebih banyak berperan sebagai middle layer misalnya menghubungkan end-user dengan infrastruktur cloud milik perusahaan (AWS, Google Cloud, Azure, dll), layanan Cloudflare biasanya dipakai untuk mengelola traffic dan menjalankan sistem keamanan contohnya layanan penangkal serangan DDoS.   Memblokir Cloudflare dampaknya sangat besar, walaupun pemerintah berdalih untuk mencegah akses ke website judi online, hal ini bisa berpengaruh ke website lain yang menggunakan layanan Cloudflare misalnya beberapa hari lalu medsos X dan website chatgpt tidak bisa dibuka karena sistem mereka tumbang.   sejumlah produk layanan Cloudflare   Mengapa Cloudflare ini penting dalam akses internet dunia? Singkatnya, karena Cloudflare dipakai oleh banyak website. Bisa ...

Using DWM: A Psychopath Window Manager

Image
After a long time using Openbox + Polybar, my urge to tinker flared up again. This time I want to explore a minimalist window manager that’s extremely simple, without any unnecessary extras — it is  dwm .  So, what is dwm?  dwm is an Xorg-based window manager created by the suckless community . The word “suck” we often hear as slang meaning bad or crap. Literally “suckless” can be interpreted as “not bad” → i.e. good. The suckless community focuses on building high-quality programs, meaning non-bloated, straight to the point, doing their job without unnecessary fluff — extremely minimal. And dwm is exactly like that: it’s not flashy, but for advanced users who truly appreciate simplicity and resource efficiency, dwm is the right window manager. dwm 6.5 on Debian Trixie without wallpaper How do you use it? Install it first using this command (Debian-based distro) : sudo apt install dwm suckless-tools  After that, restart / log out and choose the dwm session in your di...

Uneg-uneg Soal Pengembangan Aplikasi Android Sekarang Ini

Image
Saya sudah lumayan lama tidak mengikuti development aplikasi native Android sejak toolsnya (Android Studio, Android SDK) terasa makin berat: makan banyak resource CPU dan RAM di laptop spek menengah ke bawah. Saya dulu sempat memiliki akun developer Android yang memungkinkan saya untuk mengupload aplikasi ke Google Play, yang dulu bayarnya masih USD 25, namun karena tidak telaten akhirnya akun itu sekarang sudah hangus. Saya merasa environment Android sudah jauh berbeda, kurang menarik lagi untuk oprek-operakan tidak seperti dulu yang mana masih banyak custom ROM dan tools pengembangan aplikasi yang ramah buat laptop spek majapahit. Sampai kemudian saya membaca ada perubahan cukup radikal yang katanya akan sangat sulit untuk menginstall file .apk di luar Google Play (atau istilah lainnya adalah sideloading). Dibaca dari berita resminya , latar belakang perubahan ini adalah karena maraknya malware yang menyerang ponsel Android lewat mekanisme sideloading, menurut analisis dari Goo...